Rayakan Harlah ke-40, Pagar Nusa STAI Al-Anwar “Keseimbangan Fisik dan Spiritual”

Sarang, Narasi Garda Pena –  Anggota Pagar Nusa menggelar perayaan internal Milad ke-40 Pencak Silat Nahdlatul Ulama (PSNU) di Sport Center STAI Al-Anwar, Jumat (2/1). Panitia membuka acara pukul 14.00 WIB. Ketua UKM Pagar Nusa menyampaikan sambutan, lalu seluruh peserta menyanyikan lagu Indonesia Raya dan Mars Pagar Nusa. Para peserta melaksanakan Khotmil Qur’an dan Tahlil…

Baca Lagi

Mahasiswa Perbandingan Madzhab Ikuti Observasi di PA Rembang

Rembang, Narasi Garda Pena — Himpunan Mahasiswa Program Studi Perbandingan Madzhab (PM) melaksanakan observasi ke Pengadilan Agama (PA) Rembang pada Selasa, 24 Desember. Kegiatan ini bertujuan memberi pemahaman langsung kepada mahasiswa mengenai praktik peradilan agama. Pembagian Sesi Observasi Rombongan berangkat pada pukul 08.00 WIB dan tiba di PA Rembang sekitar pukul 09.00 WIB. Setelah tiba,…

Baca Lagi

Rayakan Anniversary ke-9, PSM Ekantika Voice Sukses Gelar Konser Penuh Kebersamaan

Sarang, Narasi Garda Pena – Selasa (23/12) PSM (Paduan Suara Mahasiswa) Ekantika Voice sukses menggelar konser anniversary PSM ke-9 di Auditorium Gedung Maimoen Zubair dengan menampilkan hasil latihan serta proses para anggota PSM. Para singer PSM menyuguhkan beragam penampilan, seperti choir, solois, duet, serta penayangan video kontes di Ubaya. Salah satu daya tarik konser ini…

Baca Lagi

Jejak Dramatis Penyelamatan Sanad: Mengapa Kita Harus Menghargai Kitab Turots

Narasi Garda Pena_ Sport Center Al-Anwar, Sarang, menjadi saksi penyelenggaraan kajian mendalam bertajuk “Halaqah Turots: Sebagai Khazanah Keilmuan Pesantren” pada Senin malam (22/12) pukul 20.30–22.15 WIB. Panitia menghadirkan Gus Rumail Abbas sebagai narasumber tunggal dalam halaqah ini. Ia membedah urgensi filologi serta sejarah dramatis di balik upaya penyelamatan manuskrip kitab-kitab turots yang sempat hilang. Mengawali…

Baca Lagi

Artpanca Memberi Ruang Mahasiswa Untuk Berekspresi dalam Seni Selama Tiga Hari

Sarang, Narasi Garda Pena —Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Artpanca kembali menggelar kegiatan tahunan, yang berlangsung selama tiga hari dengan rangkaian agenda. Acara tersebut bertema Gurat Niskala. yang mana terdapat: pameran, workshop, diskusi, hingga hiburan musik. Kegiatan ini menjadi wadah bagi mahasiswa untuk mengekspresikan kreativitas sekaligus memperluas pemahaman tentang seni. Hari pertama pada senin (19/12), dengan…

Baca Lagi

Workshop Puisi Bersama Sosiawan Leak Latih Sensitivitas Bahasa Mahasiswa

Sarang, Narasi Garda Pena — Sastrawan Sosiawan Leak mengisi Workshop Puisi bertema Melatih Sensitivitas Bahasa pada Rabu (18/12) pukul 14.30 di Auditorium Gedung Maimoen Zubair (MZ). Mahasiswa yang tertarik pada dunia sastra dan kepenulisan mengikuti kegiatan ini dengan antusias. Melalui workshop tersebut, panitia mengajak peserta untuk mengasah kepekaan berbahasa sekaligus memahami puisi sebagai medium ekspresi…

Baca Lagi

Empat Kiat Menulis Ala Khilma Anis: Pesan Literasi Dalam Festival Pustaka Stai Al Anwar

Sarang, Narasi Garda Pena – Perpustakaan Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al Anwar menggelar Festival Pustaka pada (13/12) di Gedung Sport Center STAI Al Anwar. Kegiatan ini melibatkan seluruh mahasiswa untuk memperkuat budaya literasi kampus. Festival Pustaka tersebut menghadirkan penulis Khilma Anis sebagai bintang tamu sekaligus motivator kepenulisan. Dalam sesi wawancara, Khilma Anis menekankan bahwa…

Baca Lagi

Sertijab Bahrul Wafa: Mewariskan Asa, Menjemput Masa

Sarang Narasi Garda Pena — Acara Serah Terima Jabatan (Sertijab) Angkatan XII Bahrul Wafa berlangsung pada Rabu kemarin pukul 14.30 WIB dengan suasana hangat dan penuh kekeluargaan. Angga Friyoga membuka prosesi dengan membaca ayat suci Al-Qur’an, lalu Khamid Asyari melanjutkannya dengan membaca Rotibul Haddad. Haikal selaku ketua panitia dalam sambutannya berharap momentum sertijab menjadi ajang…

Baca Lagi

Prof. Rokhmadi Mendorong STAI Al-Anwar Tingkatkan Kualitas Lulusan dan Siapkan Tranformasi Menuju IAIN

Narasi Garda Pena_  Sekretaris KOPERTAIS X Jawa Tengah sekaligus Guru Besar UIN Walisongo Semarang. Prof. Dr. Rokhmadi M.Ag., mendorong peningkatan kualitas lulusan serta transformasi STAI Al-Anwar Sarang menuju IAIN. Hal tersebut disampaikannya dalam wawancara khusus bersama reporter Garda Pena. Usai menghadiri kegiatan wisuda ke-9 STAI Al-Anwar Sarang yang diselenggarakan pada sabtu (06/12) di Sport Centre…

Baca Lagi

Gema Wisuda Ke-IX: Melahirkan Sarjana Santri Berakhlak dan Berjiwa Nasionalis

Sarang, LPM Garda Pena — Sekolah Tinggi Agama Islam (STAI) Al-Anwar Sarang kembali menggelar prosesi wisuda sarjana (S1) ke-IX melalui Rapat Terbuka Senat. Sebanyak 332 dinyatakan lulus, dan acara berlangsung di Sport Center (SC) STAI Al-Anwar, Sabtu (06/12). Mereka terdiri dari 201 wisudawan Program Studi Ilmu Al-Qur`an dan Tafsir (IQT) dan 131 wisudawan Program Studi…

Baca Lagi